header-int

Penandatanganan MoA FKIP UMMI dan Faculty Education Yala Rajabhbat University

Jumat, 05 Jul 2024, 15:19:11 WIB - 412 View
Share
Penandatanganan MoA FKIP UMMI dan Faculty Education Yala Rajabhbat University

Telah dilaksanakan kegiatan penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Sukabumi (FKIP UMMI) dan Faculty Education Yala Rajabhbat University,
di Yala , Thailand.

Penandatanganan ini dilaksanakan oleh Ibu Sistiana Windyariani, M.Pd. (Dekan FKIP UMMI) dan Bapak Asst. Prof. Dr. Mohammad Tolan Kaemah (Dekan Faculty Education Yala Rajabhbat University).

FKIP UMMI Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UMMI Memiliki Program Studi terbanyak di Universitas Muhammadiyah Sukabumi antara lain adalah Pendidikan Biologi, Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Pendidikan Matematika, Pendidikan Teknologi Informasi, Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi (PJKR), Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PG-PAUD), Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)